β¨ Kolaborasi KATETIGAMA dan DTETI: Ide Capstone & Peningkatan Kompetensi Adik-adik Mahasiswa β¨
Mari bergabung dalam diskusi strategis untuk merumuskan tema dan judul Capstone Project yang relevan dan berdampak nyata, serta merancang program-program yang dapat mendukung pengembangan kompetensi adik-adik mahasiswa DTETI! π‘
π Rabu, 19 Februari 2025
π Pukul 17.00 WIB - Selesai
π Rumah Sarwono
Jl. Raya Pasar Minggu No.KM 18,2, Pejaten Timur, Ps. Minggu, Jakarta Selatan
π Agenda:
πΉ Diskusi tema/judul Capstone Project mahasiswa DTETI
πΉ Pembahasan program-program peningkatan kompetensi mahasiswa, baik soft skill maupun hard skill, yang mendukung kesiapan mereka menghadapi dunia kerja
π Registrasi & Input Ide Judul:
http://s.id/capstone25
π± CP dan Konfirmasi:
Indra: 0811-9351-102
π‘ Kenapa Harus Ikut?
Capstone Project dan program peningkatan kompetensi mahasiswa adalah sarana penting dalam membentuk karakter, kreativitas, dan keahlian adik-adik mahasiswa DTETI. Dengan kontribusi ide dan saran dari para alumni, kita dapat mendukung mereka menjadi insan yang siap bersaing di dunia industri dan inovasi.
NB: Bagi yang berhalangan hadir tetap bisa menyalurkan ide judul capstone dengan mengisi form registrasi.
β¨ Yuk, ambil bagian dan bersama kita ciptakan karya yang inovatif dan inspiratif serta mendukung pengembangan kompetensi mahasiswa DTETI! π
#ForumCapstone #Katetigama #DTETI #KolaborasiAlumni #BersamaMaju